banner 720x220
News  

Gen Z Ciamis Berharap Peluang Kerja Lebih Banyak Usai Pelantikan Bupati

Foto:ilustrasi
Foto:ilustrasi

“Jika tidak ada solusi, dampaknya bisa kemana-mana, termasuk meningkatnya kriminalitas seperti begal dan tindak kekerasan,” ucapnya, menambahkan.

Warga lainnya, Agis (20), warga Sukamaju, juga menegaskan bahwa minimnya lapangan pekerjaan di Ciamis memaksa banyak anak muda mencari penghidupan di luar daerah.

“Kami ingin pemkab lebih serius dalam membuka peluang kerja, agar Gen Z tidak harus repot merantau ke luar kota,” kata dia.

Pelantikan ini bukan hanya tentang melanjutkan kepemimpinan, tetapi juga tentang menjawab keresahan masyarakat.

Terutama Gen Z yang berharap lapangan pekerjaan, Pemkab harus serius menarik investasi agar perusahaan dapat berkembang di Ciamis dan menyerap tenaga kerja lokal.

Respon (2)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *